oleh Polidewa News | Agu 28, 2025 | Berita Polidewa
POLIDEWA – Politeknik Dewantara (Polidewa) kembali mencetak sejarah baru dengan melantik sebanyak 1.151 mahasiswa baru Tahun Akademik 2025/2026. Prosesi pelantikan berlangsung khidmat di Gedung Saodanrae Convention Center (SCC) Kota Palopo, Rabu (27/8/2025),...
oleh Polidewa News | Agu 14, 2025 | Berita Polidewa
POLIDEWA – Politeknik Dewantara (Polidewa) bekerja sama dengan Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah IX Sultan Batara sukses menggelar Turnamen Futsal dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Republik Indonesia (RI). Kegiatan ini...
oleh Polidewa News | Agu 5, 2025 | Berita Polidewa
POLIDEWA – Politeknik Dewantara melakukan audiensi dengan Bupati Luwu Utara, Andi Abdullah Rahim, S.T pada Senin, 4 Agustus 2025, dalam rangka menjajaki kerja sama strategis guna memperkuat pembangunan sumber daya manusia (SDM) di daerah. Kunjungan ini dipimpin...
oleh Polidewa News | Jul 26, 2025 | Berita Polidewa
POLIDEWA – Sebanyak 10 mahasiswa Politeknik Dewantara (Polidewa) resmi menjalani prosesi yudisium pada Kamis, 24 Juli 2025. Yudisium ini menandai selesainya masa studi para mahasiswa dari Program Studi Diploma Tiga (D-3) dan pemberian gelar Ahli Madya Teknik...
oleh Polidewa News | Jul 23, 2025 | Berita Polidewa
POLIDEWA – Politeknik Dewantara (Polidewa) sukses melaksanakan Rapat Kerja Semester (Rakersem) Ganjil Tahun Ajaran 2025/2026 yang berlangsung selama tiga hari, mulai Sabtu hingga Senin 19-21 Juli 2025, bertempat di Obyek Wisata Pantai Nusa Indah, Desa Buntu Matabing,...